Kamis, 28 April 2011

Getaran dan Gelombang (Transversal & Longitudinal)

GetaranGetaran merupakan gerak bolak-balik benda / bandul / bendulung pada titik keseimbangan satu.Satu getaran adalah gerak benda pada titik awal kembali lagi ke titik awal.Pada gambar di atas dapat di tunjukkan satu getaran = A – B – C – B – A. Maka dapat kita simpulkan dalam satu getaran ada 4 kali pergerakan = ¼ getaran = A – B.Titik A dan C merupakan titik ke seimbangan. Amplitudo merupakan simpangan terjauh / terbesar. Sedangkan simpangan itu...

Klasifikasi Makhluk Hidup (Lima Regnum)

Dalam biologi, yang dimaksud dengan Kerajaan atau Regnum atau Kingdom adalah tingkatan paling atas, atau hampir paling atas, dari klasifikasi ilmiah makhluk hidup. Pada awalnya, hanya ada dua kerajaan: Animalia untuk hewan dan Vegetabilia atau Plantae untuk tumbuhan.Setelah beberapa saat, para ilmuan menemukan Lumut. Karena lumut tidak berpembuluh maka di golongkan menjadi kingdom baru.Lalu mikroskop di ketemukan. Dan para ilmuan pun menemukkan dua...

Minggu, 10 April 2011

Peran BPUPKI dalam Kemerdekaan Indonesia

Kedatangan Jepang di Indonesia Pesang Asia Pasifik meledak setelah Jepang menyerang Angkatan Laut Amerika Serikat di Pearl Harbour ( Hawaii ) pada 7 Desember 1941 dan Laksamana Isoroku Yamamoto.sebagai pemimpin. Serangan-serangan Jepang berpusat di kawasan Asia dan Pasifik. Diantaranya: a.    Kawasan Asia yaitu, Singapura, Filipina, Vietnam, Loas, Thailand, Myamar, dan Indonesia. b.    Kawasan Pasifik yaitu, Kepulauan Solomon, Irian Jaya Utara, Laut Koral, Kepulauan Carolina...